Wednesday, April 2, 2014

Cara Mengecilkan Ukuran File PDF

Selamat Sore... pada hari ini aku akan membagi pengetahuan ku. kali ini tentang cara mengecilkan ukuran pdf. Biasanya saat kalian mendownload file dengan format pdf kalian akan mendapatkan pdf dengan ukuran besar, nah kalau kalian pingin mengecilkan ukuranya biar ukuranya gak begitu besar, caranya seperti di bawah ini...


  • Klik Compress PDF 
  • Masukan file PDF yang ingin kalian kecilkan ukuranya dengan klik Pilih File. Kemudian klik Upload & Shrink.
  • Tunggu prosesnya, jika sudah kluar hasilnya, download lagi file kalian, dengan klik nama file pdf tersebut. seperti contoh gambar di bawah.

Gemana mudah dan simpel kan?? :) semoga bermanfaat ya?? sampai jumpa di posting selanjutnya... :)
Kritik dan saran aku tunggu... :)

No comments:

Post a Comment

Tulis Komentar dan Masukan mu di sini :)

Popular Posts

Kalau kalian pengen berbagi postingan di blog ini tolong sertakan sumber dari blog ini ya :) please enjoy my site.. :)
.
aku harap apa yang kalian baca dari blog aku bisa bermanfaat :)
.